TNI Ajak Masyarakat Nonton Film “Believe-The Ultimate Battle

    TNI Ajak Masyarakat Nonton Film “Believe-The Ultimate Battle
    TNI Ajak Masyarakat Nonton Film “Believe-The Ultimate Battle

    JAKARTA - Lewat postingan instagram resminya, @puspentni, Tentara Nasional Indonesia (TNI) mengajak masyarakat menyaksikan film “Believe-The Ultimate Battle”.

    “Teaser Film Believe-The Ultimate Battle, sneak peek film action berlatar belakang pertempuran para pejuang TNI dalam mempertahankan martabat bangsa Indonesia. Nantikan penayangan film di tahun 2025!” tulis postingan @puspentni.

    Teaser film ini sendiri muncul pertama kali pada malam Penganugerahan Pemenang Military Short Movie Festival 2024 di Djakarta Theater XXI Jl. MH. Thamrin Kebon Sirih, Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (8/11/2024).

    Namun kematian Veteran itu membuka mata sang anak akan kebenaran dan pengorbanan yang telah dilakukan ayahnya, sehingga sang anak terinspirasi oleh ayahnya. Dia lalu mengikuti jejak ayahnya, terjun ke dunia militer dan menghadapi tantangan serta pergolakan batin.

    Singkat cerita, akhirnya sang anak menemukan jalan yang mengubah kehidupannya. Film ini memberikan pesan kepada penonton bahwa semua orang bisa menjadi hebat melalui keyakinan dan kemampuan diri sendiri, lingkungan dan terutama berkat Tuhan yang akan membawa perubahan besar dalam hidup.

    Film yang disutradarai oleh Rahabi Mandra akan tayang pada tahun 2025 mendatang. Film ini adalah terinspirasi dari buku Believe, kisah nyata tentang keyakinan, mimpi dan keberanian, dikemas dalam format action perang.( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Ketua DPP PROJO Resmi Mendukung MYL - ARA...

    Artikel Berikutnya

    Personil Polsek Liukang Tangaya Ikut Pengamanan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Inovasi KANDAYYA dan WIN DIESEL Semen Tonasa Bersinar di Panggung Internasional
    Sertijab Gubernur Sulsel, Pangdam XIV/Hsn Diwakili Kasdam Turut Hadir Sebagai Bentuk Sinergitas
    Pemeriksaan Dugaan Tindak Pidana Korupsi Penyimpangan Penetapan Harga Jual Pasir Laut Takalar Tahun 2020, Penuntut Umum Kejati Sulsel Hadirkan 4 Orang Saksi
    PT Semen Tonasa Dukung Pengembangan UMKM Lokal di Bazar BerKriyasi Makassar
    Maksimalkan Pelayanan,  Kepala Puskesmas Bungoro Darwis: Puskesmas Fasilitas Kesehatan Sebagai Jantung Pelayanan Kesehatan Masyarakat
    Desa Lanne dan Bonto Birao, Sentral Kacang Tanah Hasilkan Kurang Lebih Rp 50 Miliar Pertahun
    Ketua KSPSI Pangkep Abd  Salam  Sampaikan Apresiasinya atas Kinerja Presiden Joko Widodo Selama Dua Periode Kepemimpinannya
    Ribuan Warga Pangkep Ikuti Gerak Jalan Santai HUT PT Semen Tonasa ke 55,  Kabag Ops Polres Pangkep Turunkan Personil Lakukan Pengamanan
    Personil Polsek Liukang Tangaya Ikuti Pemeriksaan Kendaraan di Mapolres Pangkep
    Melalui Giat DDS, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Sambangi Warga Pulau Satanger
    Bupati Pangkep Bersama Gubernur Sulsel Buka Expo dan Porseni HAB Ke 78 Tingkat Provinsi Sulsel Di Lapangan Citramas Kota Pangkep
    Lestarikan Ekosistem Laut, Dandim 1421/Pangkep Letkol Inf Fajar  Lepas Puluhan Tukik Penyu Ke Laut Lepas
    Kepsek SMP 1 Segeri Pangkep Muh Amin Akan Rehab Total Masjid Nur Ilmi SMP 1 Segeri
    PT Semen Tonasa Tuan Rumah Peringatan HLH Sedunia, Pj Gubernur Sulsel Bersama Bupati Pangkep Gelar Tanam Pohon
    Judi Sabung Ayam di Kabupaten Pangkep Makin Menjadi Tak Ditertibkan 

    Ikuti Kami